Butuh Waktu 2 Jam, Petugas Damkar Evakuasi Sarang Tawon di Cibatu Garut

Hendrik Prima
Petugas Damkar saat mengevakuasi Sarang tawon Diatas Plapon Rumah Warga. Foto iNewsGarut.id/ Hendrik Prima

Deni menyebut pada Evakuasi itu, pihaknya menerjunkan Regu 1 UPT Wilayah 1 Limbangan, serta 1 unit mobil pancar, dan terlebih dahulu melihat posisi sarang tawon dan jumlah lubang.

"Setelah semuanya siap, Kami evakuasi dengan menggunakan peralatan APD lengkap, kemudian menyumbat lubang keluar masuk tawon dengan kapas, dan semprotan berisi cairan khusus,"jelasnya.

Deni menghimbau kepada seluruh masyarakat khususnya di Wilayah I UPT Damkar Limbangan, agar segera melaporkan bila ada sarang tawon ataupun binatang lainnya yang dinilai dapat membahayakan warga.

"Segera laporkan bila ada sarang tawon, ataupun binatang seperti ular, dan lainnya yang dapat membahayakan warga sekitar, nantinya Kami akan Evakuasi,"pungkasnya.

Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network