Kemenko Perekonomian Dukung Pengentasan Kemiskinan Ekstrem di Kabupaten Garut

Hendrik Prima
Sosialisasi Dashboard Keuangan Inklusif untuk Mendukung Pengentasan Kemiskinan Ekstrem, di Gedung Pendopo, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut. (Foto Istimewa)

Program ini diharapkan mampu memberikan akses pembiayaan yang lebih mudah dan terjangkau bagi UMKM, serta berkontribusi dalam percepatan penghapusan kemiskinan ekstrem di Kabupaten Garut.

Terlebih, Kabupaten Garut sudah memiliki data by name by address terkait penerima bantuan yang termasuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

"Saya lihat udah bisa di-crosscheck gitu ya dengan berbagai program yang ada, nanti tadi yang kita diskusiin, nanti dilengkapi lagi dengan data penerima KUR, misalnya kita bisa lihat bisa tahu tuh, dari masyarakat yang miskin atau yang desil 1 (sampai) desil 4, mana yang sudah (menerima program KUR), mana yang belum," tandas Ferry.

Langkah ini juga sejalan dengan upaya Kemenko Perekonomian untuk memperkuat inklusi keuangan sebagai salah satu fondasi utama dalam upaya pengentasan kemiskinan di Indonesia.

Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network