Momentum HGN 2023, Guru di Garut Kumpulkan Donasi Ratusan Juta Untuk Palestina

Hendrik Prima
Hari Guru Nasional dan HUT ke-78 PGRI tingkat Kabupaten Garut. Foto istimewa.

Di sisi lain, Hari Guru Nasional Tahun 2023, yang mengusung tema "Bergerak Bersama Rayakan Merdeka Belajar," membawa kebahagiaan bagi 6 ribu guru di Kabupaten Garut yang telah memiliki kejelasan status melalui Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).

Meski demikian, acara ini juga menjadi momen perpisahan bagi Bupati Garut dan Wakil Bupati Garut yang akan mengakhiri kepemimpinannya setelah hampir satu dekade pada akhir tahun 2023 ini. Ia menyampaikan salam perpisahan, mengakui kegembiraan para guru atas kejelasan status PPPK, sambil berharap warga Garut tetap dalam keadaan sehat.

"Tapi di samping ada kegembiraan juga kami sampaikan salam perpisahan, karena 10 tahun bersama mereka, mereka telah mengabdi, mereka kelihatannya juga mendoakan kita semua lah warga Garut dalam keadaan sehat wal'afiat,"tandasnya.

Rudy juga mengapresiasi kepada BJB bahwa selalu bersama Pemerintah Kabupaten Garut.

"Kita apresiasi kepada BJB karena selalu bersama Pemkab Garut,"cetusnya.

Momen kebersamaan Bupati bersama peserta upacara semakin meriah saat bupati mengajak semua yang hadir bersama-sama menyanyikan lagu "Kapan-kapan" yang dipopulerkan grup legendaris Koes Plus".

Editor : ii Solihin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network