"Tujuan pembangunan jalan ini untuk memudahkan transportasi petani untuk mengangkut hasil pertanian," ujar Rudy.
Sementara itu, Aas, salah seorang warga Desa Mekartani, ia mewakili seluruh warga masyarakat setempat menyambut baik atas pembangunan JUT ini dinilai banyak manfaatnya.
"Selain untuk mobilisasi pertanian, jalan tersebut juga multifungsi. Selain untuk kegiatan ke sawah, jalan ini juga digunakan aktifitas warga yang akan menuju ke Desa Karangagung ataupun Desa Mekartani, karena jalan tersebut sangat strategis," tandasnya.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait