Polsek Banjarwangi Dampingi Monev dan Lakukan Pengawasan Pembangunan SDN 2 Talagasari yang Ambruk

Indra
Lakukan pendampingan team monev sekaligus pengawasan pembangunan rehabilitasi ruang kelas SDN 2 Talagasari.Foto iNewsGarut.id/ indra.

"Akibat guncangan gempa dan diguyur hujan dengan intensitas tinggi, ada bangunan yang alami retakan hingga ambruk di bagian atap. Alhamdulillah pada tahun ini SDN 2 Talagasari kini diperbaiki," ujarnya.

Dikatakan Amir, selain melalukan pendampingan, pihaknya juga lakukan pengawasan pengerjaan rehabilitasi 3 ruangan kelas SDN 2 Talagasari yang bersumber dari Biaya Tak Terduga (BTT) Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2022 dengan nilai kontrak sebesar Rp. 285.708.000 dengan pelaksanaan swakelola.

"Kita lakukan fungsi pengawasan sebagaimana tugas dan fungsi kami dengan harapan progres pembangunan sesuai dengan spek dan peruntukanya," pungkasnya.



Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network