Mitos Bunga Mawar Dipercaya Bisa Menangkal Kiriman Santet

Indra Sanjaya
Bunga Mawar merah yang disimpan dalam botol berisi air. Foto iNewsGarut.id/ Indra Sanjaya.

Duri pada bunga Mawar bukan untuk melukai tapi untuk melindungi. Jenis bunga mawar yang selalu memiliki duri-duri kecil pada batangnya. Sehingga membuat orang yang tidak berhati-hati dalam memetiknya bisa terluka akibat tergores oleh duri yang tajam.

"Filosofi duri pada batang bunga Mawar berfungsi untuk melindungi dirinya jadi setiap makhluk hidup di dunia pasti selalu memiliki insting untuk melindungi dirinya sendiri," pungkasnya.



Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network