Warga di Mekarmukti Garut Tanam Talas Hingga Mancing di Jalan Rusak

Indra Sanjaya
Sejumlah warga di Kecamatan Mekarmukti, Kabupaten Garut, melakukan aksi tanam pohon talas dan pisang. Foto : iNewsGarut.id/Indra Sanjaya

Untuk panjang ruas Jalan Mekarmukti-Bungbulang sekitar sepanjang 14 kilometer. Sementara untuk area yang rusak di Kecamatan Bungbulang hampir 5 kilometer mulai dari rusak ringan sampai berat. Di wilayah Kecamatan Mekarmukti pun juga sama ada jalan  yang rusak parah di beberapa titik sekitar 4 kilometer.

"Rusaknya memang lumayan parah juga. Keadaan rusak ini memang sudah agak lama juga untuk wilayah Mekarmukti terakhir ada perbaikan dulu sekali hampir udah lama. Kalau kerusakan parah di jalur Mekarmukti sudah 2 tahun," katanya.

Sementata itu, Camat Mekarmukti, Nurbaeni, saat di konfirmasi melalui pesan WhatsApp membenarkan ada kegiatan warga masyarakat yang melaksanakan kegiatan perbaikan jalan.

"Kampung Cikuda yang terus tergenang air pembuangan, dari warga memperbaiki paritnya," katanya, Jum'at (16/6/2023).

Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network