Kesiapan Pengamanan Operasi Lilin Lodaya 2023-2024, Polres Garut Rapat Lintas Sektoral

Hendrik Prima
Rapat lintas sektor kesiapan pengamanan libur Nataru di Kabupaten Garut. Foto istimewa.

"Harapan, saran, dan masukan serta solusi konstruktif dalam mewujudkan target perayaan natal dan tahun baru yang aman dan nyaman untuk masyarakat,"ujarnya.

Sementara Kabag Ops Polres Garut AKP Maolana menyebutkan, untuk pengamanan tahun ini berfokus pada empat hal yakni pengamanan jalur lalu lintas, pengamanan gereja, pengamanan jalur wisata , dan hingga puncaknya perayaan tahun baru 2024.

Kata Dia, Polres Garut akan mendirikan Pos Pengamanan (pospam) yang didirikan di berbagai titik untuk pemantauan maupun pengamanan libur panjang nataru.

"Rencananya Kami akan mendirikan pospam, posyan hingga pospantau yang ditempatkan di beberapa titik wilayah Kabupaten Garut, dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban pada saat libur panjang tersebut,"pungkasnya.

Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network