"Pak Yudha ini walaupun bukan di dapilnya selalu hadir di tengah masyarakat, kesini aja sudah ada kesekian kalinya memberikan bantuan kepada warga Saya yang tertimpa musibah. Saya sangat bersyukur ada Dewan seperti Pak Yudha,"bebernya.
Dikatakan Aji, pihaknya sudah melaporkan kejadian ini ke pihak-pihak terkait seperti ke Kecamatan maupun ke Dinas Sosial dan lainnya agar warganya ini segera mendapatkan bantuan untuk pembangunan rumahnya.
"Alhamdulillah warga disini sangat aktif, dan berharap mudah-mudahan ada juga bantuan dari pihak lainnya untuk Pak Dedi dan juga satu warga yang terdampak,"pungkasnya.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait