GARUT, iNewsGarut.id – Rekomendasi 34 tempat wisata di Garut bisa menjadi pilihan liburan di momen lebaran tahun ini yang sayang untuk dilewatkan.
Kabupaten Garut dikenal sebagai Kota Intan yang memiliki banyak destinasi wisata. Berkunjung ke Garut akan disuguhkan dengan paket berwisata lengkap mulai dari wisata alam, air, pantai, budaya, kuliner, dll.
34 tempat wisata di Garut bisa ditemukan dalam rekomendasi yang telah iNewsGarut.id rangkum berikut ini:
1. Kawah Darajat
Kawah darajat atau wisata air ini berada di Kampung Padaawas, Desa Pasirwangi, Sarimukti, Kecamatan Pasirwangi, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44161.
2. Pantai Santolo
Pantai Santolo adalah sebuah pantai yang terletak di Kecamatan Cikelet, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Indonesia.
3. Cipanas Garut
Tempat pemandian air panas Cipanas ini berada di kawasan Jl. Raya Cipanas No.30a, Cimanganten, Kec. Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44151.
4. Situ Bagendit
Objek wisata alam berupa danau ini terletak di Desa Bagendit, Kecamatan Banyuresmi, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Indonesia.
5. Curug Orok
Curug Orok Cikajang Garut ini berada di Desa Cikandang, Kecamatan Cikajang, Kabupaten Garut, Jawa Barat dengan memiliki ketinggian 250 mdpl.
6. Gunung Papandayan
Gunung api stratovolcano ini terletak di Kecamatan Cisurupan, Kabupaten Garut, Jawa Barat, dengan ketinggian 2.665 mdpl dan terletak sekitar 70 km sebelah tenggara Kota Bandung.
7. Darajat Pass Waterpark
Berada di Jalan Puncak Darajat No.Km. 14, Karya Mekar, Kecamatan Pasirwangi, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44161.
8. Situ Cangkuang
Tempat wisata budaya ini terletak di Kampung Lolohan, Desa Cangkuang, Kecamatan Leles, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
9. Kampung Pulo Cangkuang
Rumah adat Kampung Pulo berada di Jalan Darajat, Cangkuang, Kecamatan Leles, Kabupaten Garut, Jawa Barat 44119.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait