"Dikhawatirkan sewaktu waktu melakukan tindakan yang serupa kepada warga, kini terduga pelaku diamankan di Polsek Singajaya,"jelasnya.
Terduga pelaku penganiayaan selanjutnya akan di rujuk ke Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Cisarua Bandung guna mendapat pemeriksaan kesehatan kejiwaannya.
"Kita sudah berkoordinasi dengan Pihak UPT Puskesmas Singajaya melalui team Kesehatan Jiwa (Keswa) untuk penanganan kesehatan mentalnya," pungkasnya.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait