Desa Cihurip Miliki Wisata Alam Bernuansa Religi

Dindin
Situ Cihurip yang berada di kawasan Desa Cihurip, Kecamatan Cihurip, Kabupaten Garut, yang diambil dari chanel youtube Indra Sanjaya.

GARUT, iNews.id Banyak sekali lokasi wisata alam yang menyuguhkan panorama indah. di wilayah Kabupaten Garut, Jawa Barat, Salah satunya yaitu wisata alam Situ Cihurip yang berada di kawasan Desa Cihurip, Kecamatan Cihurip, yang nampak masih asri dan bernuansakan religi.

Situ Cihurip ini masih terjaga kelestarian alamnya, yang dibuktikan dengan banyaknya pepohonan dan dedaunan hijau yang tumbuh di sekitaran sana. 

Tak hanya itu, adapun Makam Keramat yang berdampingan dengan objek wisata ini, sehingga menambah suasana religi bagi wisatawan yang hendak berkunjung kesana.

Situ Cihurip ini merupakan salah satu objek wisata yang diusulkan oleh warga masyarakat sekitar kepada Pemerintah desa (Pemdes) setempat agar dikembangkan menjadi wisata religi. 

"Rencana Pemdes Desa Cihurip atas dasar usulan warga serta musyawarah mufakat, akan diadakan normalisasi tentang Situ Cihurip ini untuk dikembangkan sebagai satu wisata religi," terang Apriyadi dalam chanel youtube Indra Sanjaya. 

Editor : ii Solihin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network