PW KAMMI Jabar Gelar Rapimwil di Bandung, Berharap Langkah Strategis dengan Mengusung Ide Dinamis

Dindin
Pengurus Wilayah Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (PW KAMMI) Jawa Barat.

"Harapannya pasca RAPIMWIL ini, teman-teman di daerah memiliki semangat dan motivasi yang sama dalam melakukan perubahan dan perbaikan, agar semua daerah kabupaten/ kota menjadi bangkit dan maju," harapnya.

Sementara itu, Ketua PW KAMMI Jabar, Ahmad Jundi  Khalifatullah, ia menyampaikan, Rapimwil harus menjadi ajang konsolidasi pengurus KAMMI se-Jabar. Pertemuan ini juga terkait dengan sedang digelarnya Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) KAMMI di Bogor  pada 24-27 Maret 2022.

"Dalam Rapimwil ini kita akan membagikan daerah regional untuk memudahkan evaluasi KAMMI, selain fokus pada perekrutan dan pembinaan kader," ujarnya.

Lanjutnya, ia menuturkan, Rampimwil kali ini mengusung tema "Membina Kader Pemimpin Muslim Negarawan Berjiwa Pancasila Untuk Indonesia 2045". Menurutnya, tema ini merupakan simbol dan harapan untuk berpartisipasi dalam mengambil peran apapun yang dapat dilakukan demi kesatuan pandangan dan gerak berbagai komponen rakyat.

Di tempat yang sama, Wakil Ketua Umum KAMMI Jabar, Riana Abdul Azis, ia mengatakan, Rapimwil ini harus menghasilkan langkah strategis dengan mengusung ide-ide yang dinamis. 

Editor : ii Solihin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network