Rencana Aksi Bela Rempang, Polres Garut Siap Lakukan Pengamanan
Sabtu, 23 September 2023 | 18:43 WIB

Oleh karena itu, Ditambahkan Dia, TNI, Polri, Pemda Garut, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Ormas dan seluruh warga Garut harus siap untuk mengamankan, sehingga Garut tetap aman dan kondusif.
"Laksanakan tugas ini dengan penuh keiklasan, keseriusan, semoga menjadi ladang ibadah untuk kita semua, dan semoga Allah SWT memberikan petunjuk, perlindungan, sehingga apapun yang kita lakukan dapat berhasil dengan baik,"tutupnya.
Editor : ii Solihin