Uus menambahkan, diduga kejadian tersebut terjadi Kamis malam (25/8/2022) saat Toko Alfamart itu tutup, Pelaku memanjat tembok dan menjebol bagian atap plapon Toko.
"Dari kejadian itu, Pelaku mengambil barang-barang seperti Rokok, alat kecantikan, termasuk hardisk CCTV, ditaksir kerugian sekitar Rp.10 Juta Rupiah, dan saat ini Pelaku masih dalam penyelidikan.", pungkasnya.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait