"Ini juga persiapan di restoran ini harus lebih banyak stok daripada makanannya, jangan sampai di Garut nanti kehabisan makan. Jadi jangan sampai ke Garut, cari makan susah, habis semua dimana-mana," kata dia.
Ia juga berharap beberapa hotel dapat menyiapkan beberapa pelayanan, seperti makanan khas Garut untuk para pengunjung. Ia juga meminta agar stok oleh-oleh di Kabupaten Garut agar diperbanyak.
"Yang ketiga, saya mohon juga beberapa hotel yang menyangkut masalah khasnya Garut ini juga ditampilkan. Jadi boleh menaikkan tarif tetapi ada service lanjutan, ada burayot lah," pungkasnya.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait