Harga Tahu dan Tempe di Kabupaten Garut Stabil, Pasokan Kedelai Aman

Vitrianda Hilba Siregar
Bupati Garut Rudy Setiawan hadir saat acara buka puasa bersama PT FKS Multi Agro Tbk dengan para pengrajin tahu dan tempe. Foto: Ist

“Saya berharap semoga masyarakat tetap terus dapat membeli tahu tempe dengan harga terjangkau.”, kata Bupati Rudy Gunawan.

Dihubungi secara terpisah, Alvin, pengurus Perkumpulan Penyalur Kedelai Nusantara (PPKN) menyampaikan bahwa harga kedelai saat ini stabil dan pasokan juga masih tergolong aman. 

“Harga kedelai saat ini Rp11.100-11.200 Per kilogram di perajin tahu dan tempe. Kita berharap pasokan kedelai di bulan Ramadan yang relatif stabil dan harga yang cenderung turun ini dapat mendorong perajin tahu dan tempe terus meningkatkan produksinya.” ujar Alvin.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network