Cegah Rabies, Pemilik Hewan di Garut Antusias Ikuti Vaksin Gratis

Hendrik Prima
Seekor kucing saat dilakukan vaksin rabies. Foto iNewsGarut.id/Hendrik Prima

"Kita harapkan masyarakat pemilik HPR bisa datang untuk vaksinasi rabies yang diulang setiap satu tahun sekali,"ujarnya.

Sementara salah satu pemilik hewan peliharaan yakni Yuyun (26) mengaku terbantu dengan adanya pelaksanaan kegiatan vaksinasi rabies ini. Kata Dia, dua hewan peliharaan miliknya di vaksin dan tidak khawatir dengan penularan rabies.

"Sangat membantu, soalnya kan ke dokter hewan jaraknya cukup jauh, jadi kebetulan ada disini kucing Saya bisa di vaksin untuk mengurangi tingkat rabies,"katanya.

Hal senada disampaikan Assila (19) pemilik hewan peliharaan, dimana, kucing kesayangannya dapat di vaksin, dan tidak khawatir lagi dengan penularan rabies pada hewan miliknya.

"Sangat terbantu dengan adanya kegiatan ini, terima kasih kepada Dinas Perikanan dan Peternakan yang sudah mengadakan kegiatan vaksin rabies gratis ini,"pungkasnya.

Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network