Ia menyebut kegiatan Mapaba Raya PMII Uniga diikuti kurang lebih 30 orang peserta dari berbagai fakultas yang merupakan mahasiswa Uniga.
"Jumlah peserta 30 orang dari berbagai fakultas," sebutnya.
Lanjut Zihan menjelaskan, tujuan pelaksanaan Mapaba Raya ini dimana selain membangun chemistry di antar fakultas, diharapkan juga anggota-anggota baru bisa berproses, berproges, dan bersinergi bersama di keluarga PMII Uniga.
Zihan menyampaikan, tindaklanjut dari kegiatan Mapaba Raya ini tentunya akan dilakukan follow up setiap minggunya agar anggota baru mengerti dan terawat keilmuannya.
"Seperti mengfollow up materi-materi pasca Mabapa dan akan dilaksanakannya makrab untuk menjadi sebuah ice breaking pasca Mapaba," pungkasnya.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait