5 Pria di Garut Ditangkap Polisi Gegara Lakukan Pengeroyokan

Hendrik Prima
Polisi saat memeriksa salah satu pelaku pengeroyokan. Foto istimewa.

Korban pun akibat pengeroyokan itu mengalami luka memar di bagian mata, jidat dan di bagian kaki."Korban mengalami luka akibat pengeroyokan itu,"kata AKP Abusono.

Polsek Pasirwangi pun setelah mendapatkan laporan melakukan pengembangan penyelidikan lebih lanjut yang di bekali keterangan saksi dan bukti terlampir.

Dimana hasilnya, berhasil menangkap para pelaku penganiayaan atas nama “AK” (24) bersama ke 4 pelaku penganiayaan lainnya, diantaranya ialah “DA” (26), “JS” (25), “AI” (47) dan “RA” (23).

“Kurang dari 24 jam para pelaku penganiayaan berhasil kami ringkus dan akan menindaktegas siapapun yang mengganggu kondusifitas di Kecamatan Pasirwangi,"pungkasnya.

Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network