Program Police Goes Go School, Polisi di Garut Imbau Para Pelajar Jauhi Kenakalan Remaja

Dindin Ahmad S
Kapolsek Cisurupan Iptu Asep Saepudin saat menjadi narasumber dalam upacara hari Senin di SMK Nuurul Muttaqin. (Foto Istimewa)

GARUT, iNewsGarut.id – Kepala Kepolisian Resort (Kapolres) Garut AKBP Rohman Yonky Dilatha, mengintruksikan seluruh personel Polres Garut beserta jajaran kepolisian sektor (Polsek) untuk melaksanakan program Police Goes To School.

Kegiatan Police Goes To School ini merupakan salah satu program Polres Garut yang bertujuan untuk melakukan pembinaan sekaligus penyuluhan kepada generasi muda terkait kerawanan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

Program tersebut juga untuk membantu permasalahan sosial yang terjadi di lingkungan pelajar.

Kapolsek Cisurupan Iptu Asep Saepudin bersama anggotanya melaksanakan kunjungan kerja sekaligus berkesempatan menjadi narasumber di SMK Nuurul Muttaqin, Kecamatan Cisurupan, Kabupaten Garut, Senin (20/11/2023).

Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Kepala Sekolah SMK Nuurul Muttaqin, para guru beserta staf, dan juga siswa-siswi.

Editor : ii Solihin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network