"Evakuasi kurang lebih 30 menit, karena biasanya ular sudah memangsa lebih mudah dibandingkan belum memangsa terkadang ada perlawanan,"ujarnya.
Deni menyatakan kini ular sanca sepanjang 2,5 meter tersebut berada di Mako Damkar Limbangan. Dan, imbuhnya, rencananya akan dilepasliarkan ke habitatnya jauh dari pemukiman warga.
"Ular masih ada di mako, rencananya kami akan lepas liarkan ke tempat yang jauh dari keramaian warga,"pungkasnya.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait