PAN Garut Kritik Menag Samakan Suara Adzan dengan Gonggongan Anjing

Dindin
Kader Partai Amanat Nasional ( PAN )

GARUT, iNews.id Kader Partai Amanat Nasional (PAN) di daerah ikut mengecam pernyataan Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil yang mengumpamakan Adzan dengan gonggongan anjing. Sebelumya Wakil Ketua Umum PAN Yandri Susanto juga meminta Menag segera meralat pernyataaanya.

Menurut Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) PAN Garut dan Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Garut, Irwandani mengatakan, pernyataan Menag berpotensi menyakiti umat islam khususnya di Garut, Jawa Barat.

"Sangat tidak tepat dan tidak pantas menyamakan Adzan dengan gonggongan anjing. Sejalan dengan Dewan Perwakilan Provinsi (DPP) PAN, kami DPD PAN Garut mendesak Menteri Agama untuk meralat ucapannya," tegas Irwandani setelah dikonfirmasi lewat via pesan, Kamis (24/02/2022).

Menurutnya, pernyataan Menag menimbulkan berbagai tafsir liar yang justru menimbulkan kegaduhan. Padahal selama ini kehidupan beragama di Garut berjalan harmonis dan baik-baik saja.

Editor : ii Solihin

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network