Api Melalap Tiga Toko Oleh-Oleh di Garut, Damkar Habiskan 36 Ribu Liter Air

Yoga Sundawa
Kebakaran tiga toko di pusat kota Garut. (Ist)

Petugas membutuhkan waktu cukup lama untuk mengendalikan api. Tercatat, sekitar 36 ribu liter air digunakan dalam proses pemadaman hingga dilanjutkan dengan pendinginan guna memastikan tidak ada titik api yang tersisa.

“Pendinginan sangat penting agar api tidak kembali menyala, terutama karena banyak material mudah terbakar di dalam toko,” tambah Eko.

Meski tidak menimbulkan korban jiwa, kebakaran ini menyebabkan kerugian materiil yang cukup besar. Tiga toko oleh-oleh yang terbakar diketahui menyimpan banyak stok barang dagangan, mulai dari makanan khas Garut hingga suvenir.

Hingga saat ini, nilai kerugian masih dalam proses pendataan, sementara penyebab kebakaran masih diselidiki oleh pihak berwenang. Dugaan awal mengarah pada korsleting listrik, namun belum ada kesimpulan resmi.

Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network