GARUT, iNews.id – Pemerintah Kabupaten Garut mengelar upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke 93 tahun di Lapangan Setda, Kelurahan Sukagalih, Kecamatan Tarogong Kidul, Kabupaten Garut, Kamis (28/10/2021) Pagi.
Bupati Garut Rudy Gunawan SH MH juga selaku Inspektur Upacara, membacakan sambutan dari Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora). Ini Sambutan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora).
Salam sejahtera bagi kita semua Salam Pemuda,
Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa yang telah memberikan limpahan rahmat dan karunia-Nya kepada kita semua, sehingga kita masih diberikan kesehatan dan kesempatan untuk dapat memperingati Hari Sumpah Pemuda yang ke 93 yang jatuh pada hari ini Kamis 28 Oktober 2021.
Editor : Rio Harto Nugroho