get app
inews
Aa Text
Read Next : KPU Garut Sukses Gelar Debat Publik Calon Bupati dan Wakil Bupati Garut Tahun 2024

Kabupaten Garut Raih Penghargaan KKS Kategori Swasti Saba Wistara 2023

Rabu, 29 November 2023 | 14:31 WIB
header img
Wakil Bupati Garut dr. Helmi Budiman saat menerima penghargaan KKS Swasti Saba Wistara. (Foto Istimewa)

"Terus pertahankan kerjasama yang baik lintas SKPD ini semangat dan terus tingkatkan kualitas kesehatan lingkungan masyarakat melalui KKS ini," kata Helmi.

Ketua FKGS, Nina Herlina, menyampaikan ucapan terima kasih dan syukur atas capaian terbaik dari upaya yang telah dilakukan selama ini, baik melalui forum sebagai salah satu unsur persyaratan KKS maupun kerjasama antar dinas dan instansi dibawah koordinasi Dinkes dan Bappeda Garut.

"Saya mengucapkan terima kasih banyak kepada semua pihak yang telah bahu membahu mewujudkan harapan kita semua Garut meraih derajat kesehatan melalui KKS ini," ungkapnya.

Nina juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada Bupati dan Wakil Bupati serta Sekda Garut dan para kepala SKPD atas dukungannya, sehingga penghargaan KKS Swasti Saba Wistara bisa diraih tahun ini.

"Terima kasih juga untuk rekan-rekan pengurus Kecamatan Sehat dan Pengurus Forum Garut Sehat atas kerjasamanya yang sangat luar biasa," pungkasnya.

Editor : ii Solihin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut