Kejuaraan Pencak Silat Antar Pelajar Perebutkan Piala Kadispora Jabar dan Dandim 0611/Garut

Hendrik Prima
Dandim 0611/Garut Letkol CZI Dhanisworo Saat Membuka Kejuaraan Pencak Silat Championship Antar Pelajar SE Jawa Barat. Foto (Doc Pendim Garut)

"Diharapkan kegiatan ini dijadikan sebgai motivasi minat antar pelajar sebagai penerus dalam melastirkan budaya bangsa,"paparnya.

Masih kata Dandim, Pencak silat ini merupakan suatu budaya seni peninggalan nenek moyang kita sampai saat ini masih berjaya dan di akui dunia.

"Dengan demikian sudah selayaknya pemerintah memberikan perhatian Extra agar pencak silat sebagai budaya bangsa selalu tetap lestari,"katanya.

Dandim Berharap Semoga Kegiatan ini juga dapat menciptakan generasi Pencak silat yang berbakat dan berprestasi untuk kejuaraan yang lebih tinggi lagi.

"Junjung tinggi Sportifitas karena dalam setiap pertandingan pasti ada yang menang dan kalah,"pungkasnya.

Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network