Ia juga mengungkapkan, selama ini dirinya mengandalkan uluran tangan dari warga, kolega dan perangkat desa setempat. Namun, ia juga mengungkapkan kalau dirinya tidak pernah tercatat mendapatkan bantuan dari pemerintah seperti PKH dan BPNT.
"Alhamdulillah, beberapa bulan lalu ada pihak yang membantu memberikan modal untuk warung kecil - kecilan. Namun, beberapa waktu saya harus terus kontrol kondisi kesehatan namun terbatas biaya, pasalnya kartu KIS punya saya sudah tidak aktif," Tutur Yaman.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait