Tidak ada Lagi Perseteruan, Pengurus Asosiasi Perajin Bendera Garut Dikukuhkan

Hendrik Prima
Wakil Bupati Garut, Helmi Budiman, Saat Mengukuhkan Pengurus Asosiasi Perajin dan Pedagang Bendera Asli Garut. Foto iNewsGarut.id/Hendrik Prima

Sementara Ketua Asosiasi Perajin Bendera Garut, Ramdan Jaelani menuturkan, wadah ini tentunya untuk mempersatukan semua pengusaha, perajin, dan pedagang bendera, yang berada di Kecamatan Leles dan Leuwigoong.

"Program kedepannya kami tentunya akan bekerja sama dengan Pemerintah melalui dinas-dinas terkait untuk memajukan semua pengusaha, perajin, dan pedagang bendera, termasuk salah satunya meng-hak patenkan asosiasi ini,"tuturnya.

Ramdan berharap dengan adanya asosiasi ini tentunya tidak ada lagi kejadian seperti yang terjadi beberapa waktu lalu. Kata Dia, asosiasi ini intinya mempersatukan, memperkuat tali silaturahmi, menuju kesuksesan, dan kesejahteraan bersama,"pungkasnya.



Editor : ii Solihin

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network