"Kata saksi ada seseorang yang lewat membuang puntung rokok sembarangan ke arah lahan kering itu, dan menyebabkan timbulnya api membakar lahan tersebut,"jelasnya.
Dalam peristiwa itu, Aden menyatakan tidak ada korban jiwa, dan untuk kerugiannya inmaterial, "korban luka maupun jiwa tidak ada, kerugian inmaterial,"katanya.
Aden mengimbau kepada seluruh masyarakat di wilayah UPT Damkar Limbangan agar senantiasa menjaga lingkungannya terutama lahan kering, dengan cara, tidak membuang benda apapun di tengah kondisi cuaca panas yang dapat menyebabkan timbulnya api.
"Semoga peristiwa buang puntung rokok sembarangan ke area lahan kering tidak terulang kembali,"pungkasnya.
Editor : ii Solihin
Artikel Terkait