get app
inews
Aa Text
Read Next : Memasuki Masa Tenang Satpol PP Kecamatan Banjarwangi Tertibkan APK

Dua Joki Curanmor di Banjarwangi Garut Ditangkap Polisi

Jum'at, 25 Oktober 2024 | 08:21 WIB
header img
Polisi saat mengamankan kedua joki Curanmor. Foto istimewa.

"Kedua pelaku mengaku telah beberapa kali melakukan aksi serupa dan menerima bayaran sebesar Rp. 800.000 untuk setiap pengiriman,"kata Amir.

Dari tangan pelaku di amankan barang bukti berupa 1 unit ranmor R2 Honda Scoopy warna hitam dengan Nopol D 5369 ADP, 1 unit ranmor R2 Honda Beat Deluxe warna hitam dengan Nopol D 5674 SBQ, 2 buah Hp android, 2 buah tas punggung, 1 buah kunci letter T, 1 buah kunci ring pas ukuran 8/10.

“Saat ini pelaku dan barang bukti di boyong ke Mapolsek Banjarwangi untuk di lakukan pengembangan dan pemeriksaan lebih lanjut,"pungkas Kapolsek Banjarwangi Iptu Amirudin Latif.

Editor : ii Solihin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut