Efektivitas Penanganan Bencana, BPBD Garut Gelar Rapat Evaluasi
Sabtu, 01 Maret 2025 | 18:47 WIB

Data tersebut merupakan hasil verifikasi data bencana yang diterima berdasarkan assesment bencana hidrometeologi, baik itu diakibatkan oleh cuaca seperti angin kencang dan hujan deras meliputi jumlah korban terdampak.
Menurut Aah nantinya akan ada pembentukkan tim siaga darurat Hidrometeologi yang akan diturunkan dibeberapa lokasi untuk memperkuat respons cepat terhadap keadaan darurat.
Aah juga menambahkan BPBD Kabupaten Garut berkomitmen untuk meningkatkan kapasitas tim tanggap darurat demi memastikan keselamatan masyarakat di wilayah rawan bencana.
Editor : ii Solihin