get app
inews
Aa Text
Read Next : Memasuki Masa Tenang Satpol PP Kecamatan Banjarwangi Tertibkan APK

Selokan Mampet Akibat Sampah, Air Meluap ke Jalan Wanaraja - Pangatikan Garut

Jum'at, 16 Februari 2024 | 18:14 WIB
header img
Selokan mampet akibat sampah air menggenangi ruas jalan Wanaraja -Pangatikan Garut. Foto istimewa.

"Gorong -gorong tersumbat sampah, dan ada kabel optik yang melintang mengakibatkan air meluap ke jalan,"kata Iip.

Saat ini, jelasnya, pihaknya bersama masyarakat masih bergotong royong membersihkan saluran yang mampet di area selokan tersebut.

"Kami masih bergotong royong membersihkan saluran yang mampet akibat sampah. Dan sedikit -sedikit air yang menggenangi ruas jalan berangsur surut,"pungkasnya.

Ia pun mengimbau kepada masyarakat agar tidak membuang sampah sembarangan yang akan mengakibatkan banjir seperti ini.

"Saya harap masyarakat tidak membuang sampah sembarangan, akibatnya banjir seperti ini yang dapat merugikan semuanya,"pungkasnya.

Editor : ii Solihin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut