get app
inews
Aa Text
Read Next : KPU Garut Sukses Gelar Debat Publik Calon Bupati dan Wakil Bupati Garut Tahun 2024

Operasi Pasar Murah: Disperindag ESDM Garut dan Bulog Jual Bahan Pokok Harga Terjangkau

Rabu, 21 Februari 2024 | 20:33 WIB
header img
Disperindag ESDM dan Bulog gelar operasi pasar murah untuk 400 kupon. Foto: Istimewa.

Satu kupon memungkinkan pembelian maksimal 2 karung beras SPHP, dengan harga Rp54,5 ribu per karung. Stok beras yang disiapkan sekitar 4 ton atau sekitar 800 karung.

Selain beras, bahan pokok lain seperti Gula Manis Kita Kemasan 1 Kg dijual dengan harga Rp16,5 ribu, Minyak Goreng Kita Kemasan 1 Liter dijual dengan harga Rp15,5 ribu, dan Terigu Kita Kemasan 1 Kg dijual dengan harga : Rp11 ribu.

Ridwan berharap kegiatan Operasi Pasar Murah dapat dilaksanakan di berbagai tempat agar manfaatnya dapat dirasakan oleh masyarakat luas. 

"Kita lagi coba koordinasikan lagi karena yang meminta untuk operasi pasar murah ini sangat banyak di tiap kabupaten/kota itu ya, ini kan Bulog Ciamis ya kita melihat kesediaan bahan stok beras atau stok pangan yang ada di Bulog sendiri," pungkasnya.

Editor : ii Solihin

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut