Tempat Ngabuburit di Garut Cocok Untuk Menunggu Waktu Buka Puasa
Selasa, 12 Maret 2024 | 15:22 WIB
Jangan heran, tak jauh dari alun-alun tepatnya di Jalan Siliwangi, akan melihat para pedagang yang berjejer menjual berbagai macam dagangan yang cocok untuk disantap di waktu berbuka puasa.
Harganya pun murah meriah loh tidak menguras dompet, dengan harga merakyat anda dapat menikmati makanan kuliner khas Garut yang cocok untuk dijadikan makanan atau minuman pembuka di saat waktu berbuka puasa tiba.
Selain itu, anda pun dapat menikmati suasana pemandangan sore hari di alun-alun Garut. Rimbunnya pepohonan membuat sejuk jika berada di pusat kota Kabupaten Garut itu.
Editor : ii Solihin