Polsek Garut Kota Amankan 2 Pelaku Curanmor
Rabu, 30 Oktober 2024 | 17:15 WIB
![header img](https://img.inews.co.id/media/600/files/networks/2024/10/30/a6111_pelaku-curanmor-di-periksa.jpg)
Dari hasil pemeriksaan ternyata Sdr. IB yang merupakan penjaga rumah tersebut (orang dalam) adalah otak dari pencurian kendaraan bermotor tersebut.
Dari tangan pelaku di amankan barang bukti berupa 1 unit kendaraan R2 merk Honda Beat dengan Nopol Z 5687 II warna hitam.
“Saat ini pelaku masih dalam pemeriksaan petugas untuk di lakukan pengembangan dan pemeriksaan lebih lanjut,"pungkasnya.
Editor : ii Solihin