Harga Daging Sapi di Garut Capai Rp175 Ribu
Jum'at, 01 April 2022 | 19:04 WIB
Sementara itu, Kepala Sub Bagian UPTD Pasar Guntur Yusep Suryaman membenarkan bila harga sejumlah komoditas, khususnya daging sapi mengalami kenaikan. Hal itu ia temukan berdasarkan hasil sidak lapangan di Jumat pagi.
“Harga daging sapi Rp140 ribu perkilo, ayam kampung Rp60 ribu ayam pedaging broiler Rp38 ribu,” kata Yusep.
Ia menjelaskan meningkatnya harga komoditas daging sapi dan ayam disebabkan naiknya permintaan, sementara ketersediaan barang kurang. “Biasanya mendatangkan barangnya dari luar (Garut), kalau yang ternak sendiri menjual sendiri ya, bisa ada kurang harganya sedikit,” ujarnya.
Editor : ii Solihin